SUMBER AGUNG | KAB. PRINGSEWU – Pemerintah Pekon Sumber Agung mengadakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Pekon (Musrenbang Pekon) dalam Rangka Musyawarah Perencanaan Pembangunan Tingkat Pekon Tahun 2023 dengan tujuan Menyepakati prioritas kebutuhan dan masalah untuk direalisasikan dalam bentuk program maupun kegiatan pada tahun perencanaan atau tahun yang akan datang. Bertempat di Balai Pekon Sumber Agung Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu. (Kamis, 30/12/2021).
Dalam Kesempatan ini dihadiri oleh Camat Ambarawa Bpk. Sutikno S.E., Kepala Pekon, BHP, Babinsa dan Bhabinkamtibmas, dan melibatkan beberapa unsur/kelompok Masyarakat.
Musyawarah Perencanaan Pembangunan Tahun 2023 merupakan usulan-usulan kegiatan yang akan menggunakan APBD Kab/Kota, usulan-usulan tersebut akan diteruskan ketingkat Kabupaten/Kota melalui Musrenbang Tingkat Kecamatan Ambarawa Tahun 2023.
Kirim Komentar